About

Halo nama saya Dani, saya seorang pengajar di sebuah sekolah swasta. Mata pelajaran yang saya pegang adalah Produktik Teknik Komputer Jaringan. Saya sangat senang sekali bisa mengajarkan ilmu komputer dan jaringan ini. Ini passion saya.

Melalui blog ini saya ingin berbagi pengalaman khususnya seputar setting Mikrotik. Mikrotik ini sebuah sistem operasi jaringan yang sangat handal yang sudah banyak digunakan diberbagai instansi dan perusahaan.

Ilmu dan skill saya tentang mikrotik mungkin masih sedikit tapi saya yakin dengan berbagi melalui blog ini pasti akan bertambah. Dan saya berharap blog ini bisa bermanfaat untuk para visitor dan anak-anak didikku.

Salam


Dani Ard

Popular posts from this blog

Cara Setting Mikrotik Routerboard Lengkap dan Mudah

Pengertian RADIUS dalam Dunia Jaringan Komputer

Cara Setting Hotspot Mikrotik dengan UserMan